Mohon tunggu...
Meilinda Sutanto
Meilinda Sutanto Mohon Tunggu... Konsultan - Family Constellation Therapist | Author

Pelatih Family Constellation Systemic bersertifikat, penulis best-seller, dan alumni dari Institute of Integrative Nutrition di New York yang selalu mencari solusi terbaik untuk semua kliennya berdasarkan penelitian dan teknik-teknik healing terbaru.

Selanjutnya

Tutup

Love

Family Constellation untuk Warisan Kewarasan

29 Juni 2024   16:47 Diperbarui: 29 Juni 2024   17:30 222
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam buku Family Constellation, saya membantu memperkenalkan metode Terapi Konstelasi Keluarga. Terapi ini memanfaatkan sesi grup di mana peserta memainkan peran anggota keluarga untuk mengungkap dinamika tersembunyi yang memberatkan atau merugikan generasi selanjutnya. Tujuannya adalah untuk menemukan akar masalah dan melihat trauma dari perspektif yang lebih luas serta menyeluruh. Dengan memahami dan menyembuhkan trauma generasional, seseorang dapat memutus rantai trauma dan membangun fondasi yang lebih kuat dan sehat bagi generasi mendatang.

https://familyconstellationlab.com/id/
https://familyconstellationlab.com/id/

Dalam terapi ini, ada lima prinsip yang digunakan untuk membantu mengurai dan mengolah pengalaman-pengalaman hidup kita. Lima prinsip tersebut adalah sebagai berikut:

1.Orang tua memberi cinta anak, anak menerima cinta, dari yang tua ke yang muda.

2. Pemberian dan penerimaan antarpasangan harus seimbang dan adil.

3. Setiap anggota keluarga berhak berada di keluarga itu.

4. Setiap orang menanggung nasibnya masing-masing.

5. Urutan cinta.

Terapi Konstelasi Keluarga sangat efektif dan signifikan dalam membantu individu mengatasi masalah emosional dan psikologis yang berakar dari dinamika keluarga dan trauma masa kecil. Penelitian-penelitian yang ada mendukung bahwa terapi ini tidak hanya membantu dalam penyembuhan pribadi, tetapi juga mengatasi pola intergenerasi yang merugikan, sehingga memberikan dampak positif yang berkelanjutan.

Dengan membaca buku Family Constellation, kamu akan mendapatkan panduan komprehensif untuk menggunakan metode ini dalam memutus mata rantai trauma turun-temurun. Model terapi yang masih baru di Indonesia ini memungkinkan kamu untuk hidup lebih autentik dan bahagia, serta memulai penyembuhan dalam keluargamu. Baca buku ini sebagai investasi penting untuk kesehatan mental dan generasi mendatang. Selain menjadi healing yang menyenangkan, Family Constellation akan membekali kamu untuk bisa mewarisi kewarasan bagi generasi berikutnya!

Salam waris waras!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun