Nah ini merupakan tempat terbaik yang ada di Jakarta untuk berlibur. Karena kepulauan seribu menyimpan banyak pulau yang masih sangat terjaga keasrian dan keindahannya serta sangat jauh dari kebisingan Ibu Kota. Bagi kalian yang ingin melarikan diri dari kesibukan, kalian bisa banget nih menjadikan kepulauan seribu tempat pelarian kalian dari penatnya tinggal di Jakarta. Jika kalian ingin bermalam gue saranin kalian memilih pulau resort dan jika kalian hanya melakukan one day trip kalian bisa kepulau penduduk karena lebih murah. Kalian bisa melakukan perjalanan dari pelabuhan Kali adem muara angke atau Dermaga marina ancol.
Oh iya, bagi kalian yang gak mau ribet ngatur atau nyusun itinerary kalian sendiri, kalian bisa banget tuh nyewa agent tour Jakarta atau kalian bisa buka salah satu web travel planner. Setau gue di web itu kalian bisa menyusun sendiri perjalanan kalian atau memilih agent tour yang kalian mau dan sesuai budget. Nih kalian bisa  Klik di sini! buat lebih jelasnya.
Selamat berCity Tour di Jakarta....
See Ya!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H