Mohon tunggu...
Medio Podcast Network
Medio Podcast Network Mohon Tunggu... Lainnya - Medio by KG Media

Medio, sebagai bagian dari KG Radio Network yang merupakan jaringan KG Media, hadir memberikan nilai tambah bagi ranah edukasi melalui konten audio yang berkualitas, yang dapat didengarkan kapan pun dan di mana pun. Kami akan membahas lebih mendalam setiap episode dari channel siniar yang belum terbahas pada episode tersebut. Info dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id

Selanjutnya

Tutup

Love Pilihan

Mau Kencan Pertama Sukses dan Berkesan? Ikuti Tips Ini!

2 Februari 2022   10:22 Diperbarui: 2 Februari 2022   10:23 216
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi kencan (Medio)

Berikut lima tips lain dari Science of People dan Holschuh yang bisa digunakan saat akan menjalani kencan pertama.

Pilihlah lokasi yang tepat 

Sebelum kencan, komunikasikanlah dengan pasangan tempat yang akan digunakan untuk berkencan. 

Untuk pemilihan tempat, dapat disesuaikan dengan kepribadian kedua belah pihak. Tentunya, apabila salah satunya tak suka tempat ramai, jangan berkencan di tempat yang ramai. 

Jika tetap dipaksa, hal tersebut tentu akan menimbulkan kesan yang kurang mengenakan. 

Agar aman, pilihlah lokasi yang nyaman dan tenang agar kita dan pasangan dapat lebih saling mengenal. 

Lokasi yang nyaman akan membuat percakapan lebih mengalir dan fokus sehingga lebih fokus untuk mengenal satu sama lain.

Selain itu, lokasi yang tenang tak akan membuat kita merasa tertekan soal pakaian. Kita tentu dapat dengan bebas memakai pakaian yang nyaman dikenakan. 

Siapkan topik-topik menarik 

Percakapan yang baik adalah ketika keduanya menanggapi tanpa paksaan. Terkadang, kita mungkin tak sengaja mengangkat topik sensitif pada kencan pertama. 

Hal itu tentu menyebabkan pasangan akan merasa tak nyaman. Oleh karena itu, sebaiknya pilihlah topik yang memang tak membawa beban bagi keduanya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun