A: "Ayo, kamu mau main tenis apa ngga?"
B: "Sekarang kan sedang hujan."
Interaksi seperti ini oke aja meskipun sepertinya tidak memenuhi maxim of relevance. Ini disebabkan karena ada implikasi intended meaning dari respon: "sekarang sedang hujan" yaitu karena ada implikasi main tenis-nya outdoor dan B keberatan utk berhujan-hujanan. Respon ini seperti ini boleh, dan dapat dimengerti oleh orang yang bertanya.
Kasus orang baru di departemenku tadi menunjukkan ketidakpekaan dia dalam menangkap maksud dari orang yang mengajaknya bicara dengan merespon yang kurang relevan dan terkesan tidak nyambung. Mungkin maksud dia adalah agar terkesan sangat friendly dan penuh empati, namun tidak selalu respon positif itu berdampak positif juga. Semuanya harus sesuai dengan konteksnya, jika tidak dampaknya bisa negatif di pendengarnya. Selain itu, dia juga memberikan informasi yang berlebihan dari segi kualitas, kuantitas dan manner (di contoh no. 2). Dan, hal ini mengakibatkan terjadinya kualitas interaksi yang kurang baik, yang dapat memicu terjadinya salah paham dan permusuhan.
Jadi, meresponlah dengan cukup (tidak berlebihan) dan sesuai konteks :)
Salam,
Median
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H