6. Upload Postingan Pada Waktu Yang Tepat
Dengan mengupload postingan pada waktu yang tepat maka produk yang anda jual akan dilihat oleh lebih banyak orang. Yang mana hal ini akan sangat menguntungkan bagi online shop instagram anda. Jam umum orang banyak membuka aplikasi instagram adalah pada pagi hari dan juga sore hari.
Bagaimana ? Sudah paham bukan tentang 6 cara praktis melakukan promosi di instagram ? Jika anda mempraktekan beberapa atau mungkin semua cara-cara seperti yang telah kita ulas diatas, maka kami yakin akan ada banyak pelanggan yang mengunjungi online shop instagram anda dalam waktu dekat. Pilihan mudah lainnya Anda juga dapat memperkerjakan Creative Agency yang profesional untuk membantu Anda melakukan promosi ini sehingga Anda dapat fokus melakukan hal-hal yang lebih penting lainnya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H