Mohon tunggu...
M. Boby Hasan Arfani
M. Boby Hasan Arfani Mohon Tunggu... Penulis - Associate Project Manager

Citizens Journalism

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Skor Spanyol Vs Italia 2-1: Calon Striker Real Madrid Jadi Pahlawan Kemenangan

16 Juni 2023   05:59 Diperbarui: 16 Juni 2023   06:01 266
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Terbukti mereka berhasil mencetak gol lebih dulu lewat kaki Yeremy Pino saat pertandingan baru berjalan 3 menit. 

Gol itu tercipta saat Yeremy Pino mampu membaca arah operan pertahanan Italia dan terjadilah gol. Skor 1-0 untuk Spanyol.

Namun 9 menit berselang Italia berhasil menyamakan kedudukan lewat penalti yang didapatkan.

Ciro Immobile yang maju sebagai eksekutor sukses menunaikan tugasnya. Skor berubah 1-1.

Skor 1-1  menutup babak pertama.

Ulasan Babak Kedua Spanyol vs Italia

Pada babak kedua Spanyol tetap menguasai permainan namun banyak peluang yang terbuang percuma.

Barulah pada menit ke 88 pemain pengganti Joselu berhasil mencetak gol setelah memanfaatkan bola liar hasil tendangan Rodri. Skor berubah 2-1.

Skor 2-1 menjadi skor akhir pada laga ini dan Spanyol melaju ke babak final UEFA National League.

Calon striker Real Madrid

Joselu sang pahlawan kemenangan Spanyol melawan Italia saat ini berstatus sebagai pemain Espanyol.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun