Jangan ajarkan aku untuk berenang, bila telah kutemukan samudera dalam bohlam matamu
Jangan ajarkan aku untuk menari, bila telah kutemukan musik dalam jiwamu
Jangan pernah ajarkan aku untuk menjadi muridmu
Sebab dalam cinta, aku akan selamanya menjadi budakmu
Ditulis 16 Mei 2022 diantara tugas-tugas kuliah yang menumpuk. Tapi tugas adalah urusan nanti, sebab urusan pagi adalah berpuisi.
Puisi Sebelumnya :Â Sebab Puisi Berarti Abadi
Puisi Sebelumnya :Â Ingatkah Saat Aku Menjadi Nyamuk Malam Itu?
Puisi Sebelumnya :Â Seperti Kopi Yang Terdiskriminasi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H