Mohon tunggu...
May Wagiman
May Wagiman Mohon Tunggu... Penulis - Freelancer

Raise your words, not voice. It is rain that grows flowers, not thunder. --RUMI--

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kewarganegaraan Ganda Menurut Mantan Atase Keuangan KBRI Tokyo

1 September 2024   08:27 Diperbarui: 1 September 2024   08:31 71
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

“Atau, status kewarganegaraan ganda itu–ada kemungkinannya–bisa dengan mudah dimanfaatkan oleh orang-orang atau kelompok tertentu untuk menjatuhkan kredibilitas Indonesia di tingkat global.”

Sonny Ramli melanjutkan dengan menyebutkan model tantangan lain yang berupa kampanye negatif atau kampanye hitam terhadap negara serta dampaknya yang akan sangat merugikan.

“Pemilik kewarganegaraan ganda ini ada kemungkinannya bisa dibayar oleh negara-negara tetangga, negara-negara pesaing ekonomi Indonesia yang tidak ingin negara kita menjadi lebih maju. Mereka dapat mengaku sebagai diaspora Indonesia yang memiliki paspor ganda untuk melakukan black campaign terhadap negara.” 

Black campaign otomatis akan berpengaruh pada tingkat kepercayaan pelaku usaha global terhadap penanaman modal dan lain-lain. Hal ini jelas akan mengganggu perkembangan perekonomian Indonesia,” tuturnya lagi.    

Sebagai penutup Sonny Ramli mengungkapkan harapannya agar pemerintah Indonesia mempertimbangkan berbagai aspek sebelum menetapkan peraturan pemerintah terkait pemberian kewarganegaraan ganda. 

“Saya harap pemerintah Indonesia memperhatikan sisi positif maupun negatif sebelum nantinya mengeluarkan kebijakan atau undang-undang pemberian kewarganegaraan ganda ini,” tutupnya.

Terima kasih banyak kepada Sonny S. Ramli untuk wawancara ini.

***

Referensi:

CNN Indonesia. https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20240502161308-92-1093152/luhut-janji-berikan-kewarganegaraan-ganda-bagi-diaspora-indonesia

Foto: unsplash.com by Fahmi Anwar.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun