Mohon tunggu...
Mayang Kania
Mayang Kania Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

WhatsApp, Path dan PayPal dalam Satu Aplikasi, Emang Ada?

7 Juli 2017   14:26 Diperbarui: 7 Juli 2017   14:42 851
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Siapa yang tidak pakai WhatsApp hari gini? Siapa yang tidak punya akun Path dan suka share story? Senang kalau dapat like di Instagram? Sering kebingungan ketika butuh pulsa yang cepat dan mudah? Atau kamu penjual online tapi sering kerepotan untuk cek pembayaran dari pembeli?

Dengan satu aplikasi saja bisa memenuhi kebutuhan anak-anak muda seperti kita ini loh. Aplikasi Netzme adalah jawaban untuk semua kebutuhan sehari-hari kita. Singkatnya, aplikasi Netzme tersedia fitur chat, sosial media dan digital payment. Penasaran kan fungsinya apa saja? Yuk di simak.

1. Chatting jadi makin unik dengan Knock Knock dan fitur kirim uang!

Doc. Pribadi
Doc. Pribadi
Chatting bisa Knock! Knock! & kirim uang

Teman kamu berhutang saat patungan bukber kemarin, tapi tidak akan bertemu lagi sampai lebaran? Jangan khawatir! Tinggal Knock Knock (ketuk layar dua kali pada chat) untuk kirim nada getar, lalu minta dia untuk kirimkan uangnya. Tadaa! Selagi chat, uang bisa langsung dikirim ke kamu dengan instan.

2. Lupa bawa dompet tapi mau makan di McDonalds terus lanjut nongkrong di The Coffee Bean? Bayar pakai Netzme aja!

Doc. Pribadi
Doc. Pribadi

Makan di McDonalds? Bayar pake Netzme aja!

Dengan fitur Scan to Pay kamu bisa melakukan pembayaran digital melalui aplikasi Netzme di semua merchants/stores yang menggunakan Pay by QR. Praktis, tidak perlu lagi bawa uang tunai dan juga bisa mendapatkan diskon bila ada promo yang berlangsung.

3. Dapat uang dari teman yang nge-like foto atau video kamu!

Doc. Pribadi
Doc. Pribadi

Bisa dapat uang dari posting di medsos? Kenapa ngga?

Saat kamu post foto atau video di aplikasi Netzme, kamu bisa mendapatkan Like berupa uang Rp 100 dan kelipatannya dari teman kamu loh. Jadi post foto atau video sekreatif dan semenarik mungkin supaya banyak teman yang mau memberikan like ya.

4. Fitur pembelian pulsa

Doc. Pribadi
Doc. Pribadi

Beli pulsa cepat, nyaman dan lebih untung

Aplikasi Netzme juga menyediakan fitur pembelian pulsa, jadi kamu tidak perlu lagi deh mengalami habis pulsa saat menelepon pacar atau bisa juga isiin pulsa untuk orangtua, saudara bahkan teman kamu yang lagi butuh pulsa. Dengan Netzme, kamu tinggal masukkan nomor dan nominal yang kamu mau, maka bisa beli pulsa langsung tanpa ribet! Dengar-dengar nih, saat ini ada promo setiap beli pulsa melalui aplikasi Netzme, langsung dapat Lucky Cashback juga loh!

5. Buat tagihan bagi penjual online jadi mudah!

Doc. Pribadi
Doc. Pribadi

Bikin invoice gampang. Dan begitu dibayar, kamu dapat notifikasi looh...

Kamu online seller di Instagram? Tagih pembayaran dengan Netzme tidak perlu ribet, tinggal pilih menu buat tagihan atau create invoice dan kirim invoice-nya ke pembeli. Ketika pembeli sudah transfer, kamu akan langsung dapat pemberitahuan dari Netzme kalau dana sudah masuk. Tidak perlu lagi bolak balik cek ke rekening dan buka banyak akun tiap bank yang berbeda!

Ternyata saat ini aplikasi Netzme sudah banyak dipakai dan sudah di download lebih dari 500.000 kali di Google Play Store. Terbukti kan aplikasi ini akan membuat hidup para pengguna handphone android lebih mudah. Selamat mencoba ya!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun