Sehingga berdiskusi dengan seseorang yang lebih bijaksana, berpeduli dan memiliki lebih banyak pengalaman akan memberi keuntungan tersendiri.Â
Hari Komunikasi Sosial Sedunia kiranya membawa kita pada refleksi diri : apakah saya sudah menjadi komunikator yang baik? apakah saya mampu menjadi mentor bagi komunitas dalam karya pelayanan? apakah saya berani mengungkapkan kebenaran dari sekedar berada pada posisi nyaman ?
Mathilda AMW Birowo
Jakarta, 16 Mei 2021 memperingati Hari Komunikasi Sosial Sedunia ke-55
Acuan:
DeVito, Joseph. A. 2016. Interpersonal Communication Book, th 14th edition. NY: Hunter College of the City University of New York
McQuil, Dennis. 2010. Mass Communication Theory. London: Sage.
Miller, Katherine. 2001. Â Communications Theories: Perspectives, Processes, and Contexts. USA: The McGraw-Hill Companies, Inc, 2001.
Respectful Relationships Education Violence Prevention and Respectful Relationships Education in Victorian Secondary Schools. Â Published by the Communications Division for the Student Wellbeing Division Department of Education and Early Childhood Development. Melbourne. November 2009
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H