Mohon tunggu...
Masykur Mahmud
Masykur Mahmud Mohon Tunggu... Freelancer - A runner, an avid reader and a writer.

Harta Warisan Terbaik adalah Tulisan yang Bermanfaat. Contact: masykurten05@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Parenting Pilihan

Ajak Anak Rutin Bermain agar Otak Berkembang Pesat

22 Oktober 2022   18:10 Diperbarui: 22 Oktober 2022   18:34 151
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ada sebuah buku yang membahas tentang the happy brain, disana disebutkan bahwa rasa senang bagi anak memiliki fungsi untuk menguatkan fungsi otak.

Semakin senang seorang anak, maka semakin baik otaknya berkembang. Sebaliknya, semakin sering seorang anak mengalami kesedihan, semakin lemah otak bekerja.

Untuk merasa senang, anak membutuhkan aktifitas yang mengasikkan. Seringnya anak akan mencoba bermacam tipe permainan untuk mengeksplorasi. Ini memang normal dan perlu dibiarkan tanpa harus dilarang.

Orang tua Hanya perlu mengawasi, memandu, dan membimbing agar anak memahami apa yang dianggap pantas untuk dilakukan tanpa harus merasa takut. 

Oleh karena itu, orang tua perlu membiarkan anak bermain dengan menemani sambil membiarkan anak mencoba hal-hal baru. 

Masa bermain anak juga tidak selamanya, ada masa dimana anak akan merasa bosan dan fade berikutnya akan menyapa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun