Mohon tunggu...
Mas Sam
Mas Sam Mohon Tunggu... Guru - Guru

Membaca tulisan, menulis bacaan !

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pembelajaran Kreatif untuk Mengembalikan "Learning Loss"

19 Januari 2022   09:03 Diperbarui: 19 Januari 2022   09:07 688
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pembelajaran kreatif dengan peralatan sederhana (DokPri)

Latar belakang pemberlakuan kurikulum prototipe karena adanya kehilangan pembelajaran (learning loss) akibat pandemi covid-19.

Kesimpulan hasil sebuah riset menyatakan pendemi menimbulkan kehilangan pembelajaran literasi dan numerasi secara signifikan.

Berdasarkan indikator learning loss. Terjadi penurunan angka kemajuan belajar sebesar 52 untuk literasi dan numerasi 44.

Dengan pemberlakuan kurikulum prototipe yang lebih 'fleksibel', diharapkan dapat menumbuhkan kembali semangat belajar siswa yang sempat menurun jauh selama pandemi.

Pembelajaran kreatif dengan peralatan sederhana (DokPri)
Pembelajaran kreatif dengan peralatan sederhana (DokPri)

Pembelajaran Kreatif

Setelah siswa kembali ke sekolah. Muncul tantangan baru bagi guru. Memberikan pembelajaran yang menyenangkan bagi para siswa.

Sesuai dengan semangat pembelajaran abad 21. Pembelajaran harus menghadirkan sikap kritis, kreatif, kolaborasi dan kemampuan komunikasi siswa.

Di sinilah dirasakan perlunya pembelajaran kreatif untuk mengembalikan kehilangan pembelajaran akibat pandemi.

Maka sudah menjadi pemandangan umum jika guru-guru menghadirkan aneka ragam pembelajaran kreatif.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun