Gol pertama tercipta pada menit 60. Memanfaatkan sapuan tidak sempurna bek Spanyol. Penyerang sayap Italia dapat Chiesa dapat melesakkan bola ke gawang Unai Simon.
Spanyol butuh waktu 20 menit untuk menyamakan kedudukan. Alvaro Morata yang masuk menggantikan Ferran Torres. Meneruskan umpan matang Dani Olmo. Sukses menjebol gawang Donnarumma.
Skor 1-1 bertahan sampai wasit meniup peluit panjang.Â
Pada babak tambahan. Berardi dapat menyarangkan bola ke gawang Spanyol. Sayang posisinya sudah offside terlwbih dulu.
Laga pun harus diakhiri dengan drama adu tendangan penalti. Empat penendang Italia sukses mengejsekusi. Sedangkan Spanyol hanya 2 pemain yang berhasil melesakkan bola.
Timnas Italia melaju ke final Piala Eropa 2020.
Jkt, 070721
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H