Juga harus waspada karena jalannya menanjak , lalu menurun, serta tikungan tajam. Di sebelah kiri jurang , di sebelah kanan tebing. Medan yang seperti menuntut kehati hatian supir.  Tampaknya area wisata  ini belum siap untuk menampung wisatawan rombongan bus, karena akses jalannya yang  kurang lebar. Kecuali kalau dibuat satu arah. Sarana parkirnya juga belum memadai, karena masih mengandalkan parkir di tepian jalan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H