Mohon tunggu...
Nouval Jahzi
Nouval Jahzi Mohon Tunggu... Lainnya - Generalist

I'm always looking for improvement and experience to bring more value to myself and being helpful to the others.

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Tips Menghemat Biaya Pembangunan Rumah

15 Juli 2021   11:40 Diperbarui: 22 April 2022   23:55 543
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Gunakan bahan material pengganti yang lebih efisien. 

Setelah anda melakukan observasi bahan dan jenis material, anda dapat menggunakan bata ringan atau biasa disebut dengan hebel untuk menyusun sebuah dinding rumah anda.

Bata ringan atau hebel adalah inovasi terebosan terbaru dalam bahan bangunan pengganti bata merah untuk membuat sebuah dinding.

Bata ringan juga lebih efisien dibandingkan dengan bata merah, selain harganya yang lebih murah, anda akan menghemat banyak biaya mulai dari jasa tukang, waktu dan pemasangannya karna lebih efisien dan tidak banyak makan waktu.

Bata ringan telah digunakan sejak lama dan dijaman sekarang sangat populer dan disukai oleh masyarakat diseluruh Indonesia karena banyak yang menilai bahwa bata ringan atau hebel tersebut sebagai solusi bahan bangunan yang lebih cepat dan efisien serta memiliki banyak kelebihan dibandingkan dengan bata merah. 

Anda juga dapat lebih detail mempelajari tentang bata ringan atau hebel tersebut dan anda dapat menemukan merk hebel terbaik, atau berkunjung ke situs berikut : https://elitehebel.co.id/

5. Bangun Rumah Secara Bertahap

Membangun rumah anda step by step secara bertahap tapi pasti. 

Contohnya, pertama anda dapat mulai membangun pondasi, pendirian bangunan, pemasangan atap, pembuatan dinding, sampai ketahap finishing atau penyelesaian dengan pengecatan rumah, pemagaran dan sebagainya.

Tujuannya adalah untuk meminimalisir over bugdet pengeluaran sehingga mendapatkan rumah idaman yang diimpikan secara lebih hemat. Tips ini sering digunakan dan telah berhasil dilakukan oleh banyak orang.

Keuntungannya adalah, jika anda lakukan secara bertahap anda pun dapat menabung untuk tahap pembangunan selanjutnya, dan menghindari bahan atau material yang lebih atau tidak terpakai selama proses pembangunan.

5 Tips Hemat Diatas Telah Berhasil Dilakukan Oleh Banyak Orang Untuk Lebih Hemat Bangun Rumah!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun