Mohon tunggu...
Masnunatul Masyiroh
Masnunatul Masyiroh Mohon Tunggu... Administrasi - Mahasiswi

PIAUD '17 UIN Maulana Malik Ibrahim. Email: masyirohmasnunatul@gmail.com / twitter: @MasnunatulM

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Metode yang Benar Ketika Membaca

15 April 2018   18:09 Diperbarui: 15 April 2018   18:22 287
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dia memilih waktu dan tempat yang sesuai untuk membaca. Dia mulai membaca selama satu jam atau dua jam, namun tidak mendapatkan satu manfaat. Dia merasa tidak mengingat sedikitpun dari apa yang telah ia baca. Saat itulah ia merasa semangat membacanya hilang. 

Sebenarnya permasalahan seperti ini dirasakan oleh banyak orang. Penyebabnya karena mereka tidak memakai metode terbaik untuk membaca. Lalu bagaimanakah metode terbaik untuk membaca? mari kita simak ulasan berikut:

  • Usahakan di tengah-tengah membaca untuk menaruh tanda atau memberi warna pada kalimat penting yang didapati ketika membaca.
    images-2-5ad335ca16835f7bf9204b02.jpeg
    images-2-5ad335ca16835f7bf9204b02.jpeg
  • Ketika membaca beberapa bab usahakan bisa menemukan pokok pikiran yang ada dalam bab tersebut. Kemudian tulislah pokok pikiran tersebut di footnote (catatan kaki) atau di sebelah kanan halaman buku.
    read-assignments-5ad335aacf01b4716775be22.jpg
    read-assignments-5ad335aacf01b4716775be22.jpg

 

  • Setiap bab yang panjang memiliki beberapa paragraf, maka usahakan menemukan ide pokok pada setiap paragrafnya dan tulislah di footnote.
    images-3-5ad335d8cf01b471424f05e2.jpeg
    images-3-5ad335d8cf01b471424f05e2.jpeg
  • Setelah selesai membaca satu bab, tulislah ringkasan yang memuat pikiran utama dan beberapa penjelasan yang dianggap penting pada bab tersebut.
    images-4-5ad336c05e13730785549c83.jpeg
    images-4-5ad336c05e13730785549c83.jpeg
  • Simpanlah ringkasan-ringkasan tersebut di dalam file khusus atau lampirkan di bagian akhir buku. Karena ringkasan ini sama saja dengan sebagian ringkasan buku tersebut.
    images-5-5ad334dcdd0fa80f40083664.jpeg
    images-5-5ad334dcdd0fa80f40083664.jpeg

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun