Mohon tunggu...
Masluh Jamil
Masluh Jamil Mohon Tunggu... Lainnya - Satu diantara ribuan kompasianer

masluhj@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Menumbuhkan Minat Baca, Cara Saya

29 Agustus 2014   18:15 Diperbarui: 18 Juni 2015   02:10 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Membiasakan sejak dini belajar membaca. (Foto: dok pri)

Saat membaca usahakan membuat catatan-catatan kecil. Bisa dibuku atau di note tersendiri. Bisa juga membuat catatan setelah selesai membaca. Tuliskan kembali apa yang telah anda baca dengan kata-kata sesuai dengan pemahaman yang diperoleh!

4. Fokus dan Istiqomah (Kontinyu)

Fokus dalam membaca, fokus dalam mencatat, dan fokus dalam melakukannya. Selain itu perlu juga dilakukan secara istiqomah (kontinyu - keberlanjutan). Karena kebiasaannya ini tidak hanya dilakukan satu dua hari saja, melainkan seterusnya.

Menurut sahabat saya Bang Beni, "Suatu hal yang biasa dilakukan akan menjadikan kebiasan. Dan kebiasaan yang dilakukan akan dapat menjadi sesuatu yang luar biasa."

Ada yang berpedoman bahwa sesuatu hal akan menjadi kebiasaan, apabila sesuatu tersebut dilakukan selama 21 hari berturut-turut. Ada juga yang melakukan selama 30 hari, bahkan ada juga yang melakukan selama 40 hari berturut-turut agar timbul kebiasaan membaca.

Tentu saja hitungan lama hari tersebut bukan patokan pasti. Tetapi yang terpenting, lakukanlah secara terus-menerus (keberlanjutan), jangan sampai bolong.

Kalau bolong ya... sebagai hukumannya, dihitung mulai hari pertama lagi hitungannya.

Susah memang awalnya, tapi diyakini setelah hari ke-21 atau setelah hari ke-30 bahkan mungkin setelah hari ke-40, secara tidak anda sadari kebiasaan membaca akan melekat pada diri anda.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun