Mohon tunggu...
MJK Riau
MJK Riau Mohon Tunggu... Administrasi - Pangsiunan

Lahir di Jogja, Merantau di Riau

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Membaca Ramalan Joyoboyo (4)

25 Oktober 2018   10:05 Diperbarui: 25 Oktober 2018   10:59 190
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: https://www.divertone.com

Wong lanang koyo wong wadon

Iku tandhane yen wong bakal nemoni wolak-waliking jaman

Itu tanda tanda akan menemui membolak baliknya jaman

Akeh janji ora ditetepi

Akeh wong wani nglanggar sumpahe dhewe

Menungso podho seneng nyalah

Ora ngendahake aturaning Gusti

Tidak mematuhi aturan Allah SWT

Barang jahat diangkat-angkat

Tidak lagi peduli pada kompetensi. Siapa yang cepat, kuat, dia dapat. Bukan rahasia, kalau ternyata nanti baru ketahuan kalau dia jahat. Kalau pun tahu dia jahat, sebelum menjadi keputusan yang berwenang, tidak masalah kalau diangkat. Barang jahat diangkat-angkat. Orang berpangkat disanjung puji. Orang terkenal di media dipuja puja.  

Barang suci dibenci

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun