4. Politik dan kekuasaan : konteks social dan kultural juga sangat dipengaruhi oleh dinamika politik dan kekuasaan. Kebijakan pemerintah, undang-undang, serta strukur kekuasaan dalam masyarakat dapat membentuk bagaimana individu bertindak dan bagaimana budaya dipraktikkan.          Â
 E.  Dinamika perubahan konteks social dan kultural                                                                                          Konteks social dan kultural tidak bersifat statis mereka selalu mengalami perubahan seiring waktu. Perubahan tersebut dapat disebabkan oleh banyak factor, seperti perkembangan ekonomi, perubahan demografis, dan pengaruh budaya asing. Proses perubahan ini disebut sebagai dinamika social dan kultural, dimana masyarakat mengalami transformasi dalam aspek-aspek social dan budaya. Salah satu bentuk perubahan social yang signifikan adalah pergeseran nilai dan norma akibat modernisasi.   Selain itu asimilasi budaya juga terjadi ketika kelompok-kelompok dengan budaya berbeda saling berinteraksi dna akhirnya mengadopsi elemen budaya dari satu sama lain.                                        Â
F. Â Pengaruh konteks social dan kultural dalam pendidikan
   Pendidikan merupakan salah satu sector di mana pengaruh konteks social dan kultural sangat terasa. System pendidikan di suatu negara atau komunitas sangat dipengaruhi oleh budaya dan norma social yang ada. Konteks kultural juga mempengaruhi kurikulum dan metode pengajaran. Nilai-nilai budaya tertentu akan diintegrasikan ke dalam system pendidikan untuk mempertahankan identitas kultural suatu bangsa.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H