1. Mencegah Perceraian:
-Meningkatkan komunikasi pasangan untuk saling memahami dan menghargai.
-Menyelesaikan konflik dengan mencari solusi yang adil dan bijak.
-Menjaga kesetiaan untuk mempertahankan kepercayaan dan cinta.
2. Menangani Perceraian:
-Mencari bantuan profesional dari ahli seperti psikolog, konselor, atau pengacara.
-Membina hubungan baru untuk merasakan kembali kebahagiaan dan kepercayaan.
-Memberdayakan diri sendiri melalui peningkatan kemampuan dan kesejahteraan diri.
-Mendukung anak-anak dengan memberikan kasih sayang, penjelasan, dan bimbingan positif.
Penulis;
NUR ROHMA SAFITRI
MA'RUF ISLAMUDDIN
MUHAMMAD ILHAM RAMADHAN JUNAIDI
MUHAMAD ZAKARYA
ALYA AZMI NOVALIA
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H