Tak lupa ia selalu menyapa calon buah hatinya yang kala itu sedang berumur dua bulan dalam kandungan. Dengan cara itu Tino menguatkan hari-harinya ditengah wabah yang mengancam kesehatan.Â
Lewat cara itu pula Tino mampu #KalahkanJarak dan melepas kerinduan. Pada akhirnya Tino menyadari, capaian tertinggi kemajuan teknologi komunikasi bukan saja pada produktivitas tanpa batas. Tapi ketika kemajuan itu mampu mencapai fungsinya untuk menjalin dan memajukan nilai-nilai kemanusiaan diantara bentangan jarak yang memisahkan.
*Diangkat dari pengalaman pribadi penulis, dituturkan dengan sudut pandang orang ketiga, didedikasikan untuk penyedia layanan telekomunikasi: Tri IndonesiaÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H