Namun, teori ini pun memiliki beberapa kelemahan, yaitu dalam pembelajaran di kelas akan sulit untuk mengcover setiap kecerdasan pada siswa dalam satu mata pelajaran dengan waktu yang terbatas. Sekolah harus memfasilitasi setiap kecerdasan siswa agar mereka dapat mengembangkan potensi dalam dirinya.
Implikasi kita mempelajari teori ini adalah kita dapat mengenali kemampuan diri sendiri, orang lain, siswa ataupun anak kita sendiri. Kita dapat mengembangkan setiap kecerdasan yang dimiliki dengan dorongan, semangat, dan tentunya stimulus-stimulus yang diberikan sehingga kecerdasan yang dimiliki dapat berkembang secara maksimal.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H