Mohon tunggu...
Markus Morik
Markus Morik Mohon Tunggu... Politisi - Seniman dan Politisi Kab. Boven Digoel Papua

"Jangan tanya apa yang negara kamu bisa lakukan untukmu; tanyakan apa yang bisa kamu lakukan untuk negaramu." - John F. Kennedy.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Hindari Kebiasaan Menceritakan Kelemahan Orang Lain

19 Oktober 2021   14:32 Diperbarui: 19 Oktober 2021   14:37 667
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2. Supaya diterima dalam pergaulan dan menjadi teman.

3. Untuk membuat diri sendiri terlihat lebih baik dari orang lain.

4. Untuk membalas dendam kepada orang tersebut.

5. Kecemburuan tentang cinta asmara dan pekerjaan.

6. Untuk mendapatkan kepercayaan dan kuasa.

7. Untuk mengajak orang lain bersama-sama membenci orang itu.

Mengutip  kalimat  
Anna Eleanor Roosevelt
"First Lady" dan kolumnis dari Amerika Serikat
Lahir: 1884-1962  
Mengatakan:
"Orang Besar Bicara Soal Ide - Orang Biasa Bicara Soal Kejadian - Orang Kecil Bicara Soal Orang Lain"


Kalimat ini secara langsung telah mengelompokan tipe orang-orang yang berjiwa kecil, berjiwa sedang dan berjiwa besar.

1. Orang yang berjiwa kecil biasanya.  fokus. pembahasannya adalah tentang orang lain. Dan tipe manusia ini sering kita jumpai dalam kelompok masyarakat kita.

2. Orang yang berjiwa sedang fokus pembahasannya sudah mulai berubah. Tipe orang seperti ini agak baik dari orang pertama.

3. Orang yang berjiwa besar adalalah yang ideal. Tipe orang seperti ini biasanya selalu membicarakan hal-hal yang berhubungan dengan ide-ide untuk mengembangkan diri, melaksanakan  cita-cita besar, namun tetap disesuaikan dengan kapabilitas dirinya sendiri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun