Mohon tunggu...
Maritha Sulastri
Maritha Sulastri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi dan Freelancer

Seorang mahasiswa aktif di salah satu Perguruan Tinggi Negeri di Yogyakarta dan seorang freelancer fotografi

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kehabisan Ide? Tenang, Bukan Masalah yang Besar! Simak Cara-cara Berikut Ini

26 Juni 2021   17:15 Diperbarui: 26 Juni 2021   17:40 229
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Anda merupakan seorang penulis ? ... Content creator ? ... Youtuber ?... atau yang lain yang berhubungan dengan pencarian jalan cerita dalam suatu film misalnya ... Menarik sih Ketika kita mampu membuat jalan atau alur cerita sesuai dengan apa yang kita inginkan dan tentunya diminati oleh khalayak. Namun tidak dipungkiri bahwasannya kita sering bingung dan berhenti di tengah jalan dalam pembuatan alur cerita tersebut. Hal tersebut sering kita sebut dengan istilah "kehabisan IDE".

Apa saja sih yang membuat kita sering kehabisan ide? ... namun apakah kalian tau, sebenarnya kita tidak pernah kehabisan IDE. Bisa kita liat pada saat kita melamun atau sedang tidak ada kegiatan apapun kita sering muncul ide -ide yang mungkin kita sendiri merasa bingung dengan ide yang mungkin ide tersebut ide yang besar. Dan pada saat kita sedang santai, kita mampu berkata -- kata yang indah, ditambah lagi dengan suasana yang mendukung. Dari sini kita simpulkan bahwa, terkadang kita hanya butuh mood dan suasana yang tenang untuk kita mampu berfikir dan mencari ide -- ide untuk Kembali atau memulai sebuah tulisan atau rencana selanjutnya.

Selain dari beberapa hal yang sudah disebutkan diatas, ada apa aja sih yang menunjang kita dalam mencari ide dan tentunya tulisan yang kita buat dapat dilirik dan dinikmati oleh khalayak?

Yang pertama, Mengembalikan mood kita

Dengan mencari atau menunggu suasana hati dan pikiran tenang atau sering kita sebut dengan mood booster seperti memutar lagu kesukaan atau melakukan hal -- hal yang membuat mood kita membaik.

Yang Kedua, yaitu menerapkan konsep I-D-E-A

Apa itu konsep I-D-E-A ?

Jadi konsep I-D-E-A ini merupakan cara yang ampuh selain dari point yang pertama untuk mencari ide atau yang kehabisan ide. I-D-E-A itu ada kepanjanganya lho. Apa sih kepanjangannya? Yuk simak penjelasan berikut ;

I = Interest ( ketertarikan kita)

Interest sendiri mempunyai arti sesuatu hal yang menarik dan tentunya kita menyukainya. Dari ketertarikan kita pada benda misalnya, kita mampu membicarakan atau mendefinisikan benda tersebut dengan Panjang dan lebar. Contohnya kamu tertarik dengan Bunga. Nah kita bisa menggunakan bunga sebagai bahan ketertarikan kita untuk membuat ide pada Langkah yang pertama.

D = Diverse (out of the box)

Pada Langkah ini kita diajak untuk melihat dari sisi yang berbeda dari sebuah benda yang membuat kita tertarik tersebut agar terlihat berbeda dan orang lain juga tertarik dengan benda tersebut.

E = Exercise (Berlatih)

Dalam tahap ini setelah kita mendapatkan hal yang menarik dan mencoba melihat dari sisi yang berbeda akan benda tersebut, kini yang harus kita lakukan adalah berlatih, meng-eksekusi bahan dari apa yang sudah kita dapatkan.

A = Agile and Accept (Ketangkasan dan Kelincahan)

Ketangkasan dan kelincahan sangat perlu juga dalam membangun ide. Setelah kita mendapatkan bahan, Langkah selanjutnya yaitu meng-eksekusi ide yang kita dapatkan. Kalau bisa langsung di tulis agar ide yang kita dapatkan tidak hilang atau lupa.

Nah itu tadi beberapa kiat -- kiat yang dapat kita lakukan saat kita kehabisan ide. Gampang kan, yukk segera berlatih

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun