Mohon tunggu...
MARISA FITRI
MARISA FITRI Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi

Saya suka menciptakan karya sastra yang memiliki nilai moral seperti cerpen, puisi, diary dan karya sastra lainnya.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi: Rumah Dalam Raga

14 Januari 2025   20:26 Diperbarui: 15 Januari 2025   09:24 17
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Rumah Dalam Raga

Di ujung jalan yang tak terhingga
Ku temukan rumah baru
Dengan dinding cinta dan atap harapan
Ku merasa tenang dan bahagia.

Di setiap sudut, ada kenangan
Yang membawa senyum dan air mata cinta
Namun, di sini, ku menemukan kedamaian
Dan tenang yang tak terhingga.

Rumah baru ini, bukan sekadar tempat
Tapi simbol harapan dan impian
Di sini, aku menemukan diri
Dan cinta yang sejati.

Dalam sosok orang lain
Menyatu dengan keindahan  tak terduga
Tercermin dengan nasihat
Dan gurauan yang menata kebahagiaan.

Sumbawa, 14 Januari 2025

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun