Meski sering redup oleh kecewa,
Tetap ku jaga nyalanya,
Agar mimpi ini tak sirna.
Aku percaya pada hari esok,
Di mana usahaku berbuah manis,
Headline kan jadi milikku,
Menghapus semua rasa miris.
Dalam kegalauan ku temukan arti,
Bahwa perjuangan adalah bagian dari mimpi,
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!