Monumen Amir Hamzah, pahlawan puisi,
Mengguratkan sejarah di setiap ukirannya.
Di Stabat, tempat jejakmu tertoreh,
Amir Hamzah, sang pujangga jiwa,
Karya-karyamu menembus zaman,
Mengalirkan keindahan dalam setiap kata.
Monumen berdiri megah,
Menyimpan kenangan dari masa silam,
Menjadi saksi bisu dari perjuangan,
Pahlawan tanpa senjata,Â
Melawan kezaliman dengan sajak yang menggema,
Monumen ini adalah lambang cinta dan pengabdian,
Langkat bangga memiliki putra sepertimu,
Yang harum namanya dalam sejarah,
Monumen ini adalah bukti cinta tempatmu berjuang.
Mengenangmu, adalah mengenang keindahan,
Dari kata-kata yang melintasi waktu,
Menginspirasi, memberi arti pada setiap generasi..
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI