Ribuan rakyat menyambut dengan sukacita
Teriakan merdeka menggetarkan semesta
Berkibar dalam syair sang saka nyata
Bersatu walaupun berbeda kasta
Bapak proklamator Indonesia
Pemersatu bangsa yang setia
Rakyat merdeka hidup bahagia
Bung Karno namanya mendunia
Jasamu sangat besar bagi bangsa
Namamu harum sepanjang masa
Pejuang bangsa yang perkasa
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!