Pada orang yang sering atau pernah menjalani radioterapi atau kemoterapi untuk kanker yang lain bisa juga memiliki resiko tinggi terkena kanker leukimia.
NB: Perlu diingatkan lagi bahwa orang yang terkena atau lebih dari faktor-faktor resiko tidak berarti akan terkena kanker leukimia. Disarankan untuk melakukan pemeriksaan lanjutan, dengan konsultasi dan diskusi langsung dengan dokter.
Diagnosis
Ada beberapa langkah-langkah atau proses untuk mendiagnosis Leukimia:
1. Â Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan fisik ini bertujuan untuk mengetahui atau mencari ada atau tidak tanda-tanda leukimia, seperti pada kulit terlihat pucat, pembesaran pada kelenjar getah bening dan pembesaran pada hati atau liver
2. Â Pemeriksaan Darah
Pada pemeriksaan test darah bisa dapat membantu untuk menentukan jumlah serta jenis sel darah didalam tubuh dan apakah sel-sel darah nampak normal atau tidak
3. Â Pemeriksaan Tulang sumsum
Pada prosedur ini biasanya melibatkan pengambilan sampel pada sumsum, seperti diambil dari panggul kemudian di periksa diperiksa di laboratorium.
4. Â Tes lain-lainnya