3. Penyesuaian Warna dan Gaya Otomatis : Menyesuaikan Desain dengan Palet Warna Â
3. AI ChatSonicÂ
Kalo kalian mau cari AI chatbot yang fiturnya lengkap banget dan memberikan data secara real time kalian bisa coba AI Chatsonic ini. AI ini adalah basis chatgpt juga yaa ini merupakan gabungan dari gpt 3.5 dan gpt 4. Chatsonic memiliki beberapa keungulan seperti,
1. Bisa mengambil  data online secara real time
2. Kalian bisa setting ai ini sesuai dengan spesialis yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan.
3. bisa minta bikinin gambar sesuai dengan teksÂ
Bentuk literasi digital dalam pemanfaatannya Â
Untuk menjaga etika penggunaan Ai perlu mengembangkan literasi digital yang mencakup pemahaman tentang:
Pemahaman Dasar AI: Memahami bagaimana AI bekerja dan batasannya, sehingga penggunaan teknologi ini dilakukan dengan bijak dan sesuai konteks akademik. Ini mencakup memahami konsep seperti machine learning, data mining, dan deep learning.
Privasi dan Keamanan Data: Akademisi perlu memahami etika dan kebijakan privasi yang berkaitan dengan penggunaan data, terutama data pribadi mahasiswa atau partisipan penelitian. Penggunaan data harus sesuai dengan regulasi yang berlaku seperti GDPR, serta menjaga keamanan data untuk mencegah penyalahgunaan.
Hak Cipta dan Plagiarisme: Dalam menggunakan AI untuk menghasilkan konten, penting bagi akademisi untuk memahami hak cipta dan menghindari plagiarisme. AI sebaiknya digunakan sebagai alat bantu, bukan sebagai sarana untuk menghasilkan karya akademik secara otomatis tanpa kontribusi pribadi.