Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Kalahkan Ajax Amsterdam, 5 Pemain Borussia Dortmund Ini Tampil Luar Biasa!

7 Agustus 2023   16:29 Diperbarui: 7 Agustus 2023   16:41 464
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pemain 22 tahun yang berposisi sebagai gelandang tengah ini baru diboyong oleh Borrusia Dortmund dari Wolfsburg pada awal musim ini. Nmecha yang menjadi pemain pengganti pada laga melawan Ajax mampu mencatatkan 6 kali tembakan ke gawang dan mencetak 2 gol. Rating untuk pemain lulusan akademi Manchester City ini adalah 8,6 dan menjadi Man of the Match.

2. Mats Hummels

Mats Hummels. (via gettyimages.com)
Mats Hummels. (via gettyimages.com)

Pemain senior 34 tahun ini kembali menjadi andalan di lini pertahanan Borussia Dortmund setelah kembali dari Bayern Munchen pada awal musim 2019/2020 lalu. Hummels yang menjadi starter pada posisi bek tengah kala melawan Ajax, tampil apik dengan membukukan 14 kali umpan panjang dan menyumbang 1 asis. Rating untuk Mats Hummels adalah 7,8.

3. Alexander Meyer

Alexander Meyer. (via bvbbuzz.com)
Alexander Meyer. (via bvbbuzz.com)

Penjaga gawang 32 tahun ini baru bergabung dengan Borussia Dortmund pada awal musim lalu. Menjadi pilihan kedua setelah Gregor Kobel, Meyer tetap menjadi andalan di bawah mistar gawang. Meyer menjadi starter pada laga melawan Ajax dan mampu mencatatkan 6 kali penyelamatan penting. Rating untuk Alexander Meyer adalah 7,7.

4. Julian Brandt

Julian Brandt. (via gettyimages.com)
Julian Brandt. (via gettyimages.com)

Pemain 27 tahun ini merupakan pemain yang cukup versatile dan menjadi salah satu nama yang konsisten di Bundesliga Jerman. Brandt yang menjadi gelandang serang kiri pada laga melawan Ajax mampu tampil cukup baik. Tercatat Brandt membukukan 2 kali umpan kunci dan mencetak 1 gol. Rating untuk Julian Brandt adalah 7,7.

5. Ramy Bensebaini

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun