Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

5 Pemain Baru Marseille Musim ini!

5 Agustus 2023   17:16 Diperbarui: 5 Agustus 2023   17:28 424
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Iliman Ndiaye. (via gettyimages.com)
Iliman Ndiaye. (via gettyimages.com)

Pemain 23 tahun ini bermain pada posisi striker dan juga cukup aktif bermain pada posisi gelandang serang tengah. Pemain timnas Senegal ini berhasil mengantarkan klub Inggris, Sheffield United, promosi ke Liga Premier Inggris musim ini. Musim lalu, Ndiaye tampil luar biasa bersama Sheffield United dengan mencetak 14 gol dan 10 asis dari 46 laga.

Ndiaye diboyong oleh Marseille dari Sheffield United awal musim ini dengan harga 17 juta euro. Harapannya bersama Marseille, Ndiaye mampu mengisi lini serang tim setelah ditinggal oleh beberapa pemain penting, salah satunya oleh Dimitri Payet.

3. Pierre-Emerick Aubameyang

Pierre-Emerick Aubameyang. (via sportscentralngr.com)
Pierre-Emerick Aubameyang. (via sportscentralngr.com)

Pemain berusia 34 tahun ini mengalami penurunan performa dalam beberapa musim terakhir ini. Setelah gagal bersama Barcelona dan Chelsea, akhirnya Aubameyang memutuskan untuk bergabung dengan Marseille pada awal musim ini. Mantan bintang Arsenal ini direktur oleh Marseille dengan status bebas transfer dan terikat kontrak hingga 30 Juni 2026.

Prancis bukannya tempat baru baru pemain berkewarganegaraan Gabon ini. Aubameyang pertama kali bermain untuk klub Prancis, Dijon dengan status pinjaman dari AC Milan, kemudian pernah berseragam Lille, AS Monaco, dan Saint Etienne.

4. Renan Lodi

Renan Lodi. (via gettyimages.com)
Renan Lodi. (via gettyimages.com)

Pemain 25 tahun ini sempat menjadi harapan baru di sisi kiri pertahanan Atletico Madrid sejak didatangkan dari klub Brazil, Athletico Paranaense, beberapa musim lalu. Namun setelah mengalami cedera, Lodi sepertinya tidak mampu kembali pada performa terbaiknya, hingga musim lalu dipinjamkan ke klub Inggris, Nottingham Forest.

Setelah kembali ke Atletico Madrid akhir musim lalu, awal musim ini Lodi langsung dibeli oleh Marseille dengan harga 13 juta euro. Renan Lodi akan mengisi slot bek kiri yang ditinggalkan oleh Sead Kolasinac yang hengkang ke Atalanta.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun