Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Serie A Italia: Kalahkan Napoli, AC Milan ke Puncak Klasemen!

7 Maret 2022   21:10 Diperbarui: 7 Maret 2022   21:11 300
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dari jalannya laga, Napoli yang bertindak sebagai tuan rumah mampu menguasai jalannya laga. Napoli menguasai 60% penguasaan bola. Sedangkan AC Milan menguasai 40% penguasaan bola.

Namun dari sisi jumlah tembakan ke gawang, AC Milan lebih unggul dengan melepaskan 12 kali tembakan ke gawang dan 7 kali on target. Sedangkan Napoli melepaskan 9 kali tembakan ke gawang dengan 2 kali on target.

Hasilnya AC Milan mampu menang tipis dengan skor 1-0 atas tuan rumah Napoli. Gol tunggal kemenangan AC Milan ini dicetak oleh Olivier Giroud pada menit ke 49.

Kemenangan ini mengantarkan AC Milan ke puncak klasemen Serie A dengan poin 60. Sedangkan Napoli harus rela berada di posisi klasemen dengan poin 57.

Dilansir dari laman SofaScore.com, ada beberapa pemain AC Milan yang bermain baik pada laga ini antara lain.

1. Theo Hernandez

Theo Hernandez. (via sportsmax.tv)
Theo Hernandez. (via sportsmax.tv)

Pemain 24 tahun yang berposisi sebagai bek kiri ini menjadi pemain yang paling sukses di era baru AC Milan. Hernandez yang diboyong dari Real Madrid, bahkan mampu menembus timnas Prancis karena performa apiknya di AC Milan.

Melawan Napoli, Hernandez menjadi starter di posisi bek kiri dan tampil cukup apik. Hernandez berhasil mencatatkan 2 kali dribble bola, 6 kali umpan panjang, dan 3 kali umpan kunci. Rating untuk Theo Hernandez adalah 7,8 dan menjadi Man of the Match.

2. Fikayo Tomori

Fikayo Tomori. (via gettyimages.com)
Fikayo Tomori. (via gettyimages.com)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun