Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Sah! Inilah Transfer Pemain yang Terjadi pada Deadline Day (6)

3 Februari 2022   21:55 Diperbarui: 3 Februari 2022   22:03 902
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dele Alli. (via sportscenter.live)

Inaki Pena. (via fifainqatar.live)
Inaki Pena. (via fifainqatar.live)

Penjaga gawang 22 tahun ini merupakan lulusan dari akademi Barcelona, La Masia. Dan saat ini Inaki Pena masih berstatus pemain Barcelona B. Namun pada 30 Januari 2022, Inaki Pena berhasil dipromosikan ke tim senior Barcelona.

Karena susahnya mendapatkan menit bermain untuk tim senior Barcelona, akhirnya Inaki Pena dilepas pinjam ke Galatasaray pada bursa transfer musim dingin ini. Harapannya, Inaki Pena mendapatkan menit bermain bersama klub Turki tersebut.

6. Bafetimbi Gomis

Bafetimbi Gomis. (via kawa-news.com)
Bafetimbi Gomis. (via kawa-news.com)

Pemain 36 tahun yang berposisi sebagai striker ini sempat mencuri perhatian beberapa musim lalu saat bermain untuk Olympique Lyon dan klub Inggris, Swansea City. Dan beberapa musim terakhir ini, Gomis bermain untuk klub Arab Saudi, Al Hilal Saudi.

Bersama Al Hilal, Gomis tampil luar biasa selama hampir 4 musim dan mencetak banyak gol untuk klubnya. Pada bursa transfer musim dingin ini, Gomis kembali ke tanah Eropa untuk bergabung dengan mantan klubnya yaitu Galatasaray secara gratis.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun