Pemain 24 tahun yang berposisi sebagai winger kanan dan winger kiri ini merupakan salah satu pemain potensial yang lulus dari akademi Liverpool. Pada musim 2015/2016, Ojo resmi dipromosikan ke tim senior Liverpool.
Setiap musim Sheyi Ojo selalu dipinjamkan ke klub lain, seperti pada musim lalu dipinjamkan ke Cardiff City. Pada musim panas ini, Sheyi Ojo kembali dipinjamkan ke klub Inggris lainnya yaitu Millwall.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!