Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Balas Dendam, Manchester United Bungkam Tuan Rumah Tottenham Hotspur!

12 April 2021   05:45 Diperbarui: 12 April 2021   05:51 345
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kembali dipercaya mengisi posisi bek kanan, Wan Bissaka tampil apik dengan mencatatkan 3 kali clearances, 5 kali intersepsi, 5 kali tackles, dan melakukan 2 kali duel udara. Rating untuk Aaron Wan Bissaka pada laga ini adalah 7,8.

2. Fred

Fred. (via Getty Images)
Fred. (via Getty Images)

Meski banyak dihujat oleh para penikmat sepakbola, peran pemain Brazil ini sangat vital di lini tengah Manchester United. Bahkan ketika pemain seperti Paul Pogba atau Scott McTominay sedang tampil buruk, Fred tetap mampu menjadi solusi di lini tengah.

Fred dimainkan sebagai gelandang bertahan pada laga melawan Tottenham Hotspur kali ini. Tercatat, Fred membukukan 4 kali tackles, 10 kali duel satu lawan satu, melepaskan 7 kali umpan panjang, dan mencetak 1 gol. Rating untuk Fred adalah 8,1.

1. Mason Greenwood

Mason Greenwood. (via thedailystar.net)
Mason Greenwood. (via thedailystar.net)

Pemain muda 19 tahun ini merupakan salah satu lulusan dari akademi Manchester United yang mampu tampil konsisten dalam 2 musim terakhir ini. Bahkan Greenwood mampu menembus timnas Inggris senior dan mendapatkan debutnya pada 5 September 2020 lalu.

Melawan Tottenham Hotspur, Greenwood masuk pada menit 72 menggantikan peran Marcus Rashford. Greenwood tampil apik dengan mencatatkan 2 kali tembakan ke gawang, menyumbang 1 asis, dan mencetak 1 gol. Rating untuk Mason Greenwood adalah 8,4 dan menjadi Man of the Match.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun