Selesai makan, kita bisa sekedar melihat bendungan Walahar. Bendungan ini adalah bendungan tua dan dibangun jaman Belanda. Bendungan ini mulai dipakai sejak tanggal 30 November 1925 dan sudah pernah direnovasi pada tahun 1989 dan direhabilitasi pada tahun 2009. Sayangnya, di dekat bendungan tidak ada tempat untuk sekedar duduk dan melihat bendungan. Padahal jika dijadikan objek wisata seperti waduk Jatibarang di Semarang pasti sangat mengasyikan. Semoga suatu saat jadi perhatian pemerintah ya!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H