Alhamdulillah, Puji dan Syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan karuniaNya kepada kita semua. Shalawat dan salam semoga tercurahkan kepada  Junjungan dan Panutan Kita yaitu Baginda Nabi Muhammad  SWA beserta keluarga, Sahabat dan Umatnya. Â
Malam ini Minggu 28 Agustus 2022 / 30 Muhararam 1444 H, telah terlaksana acara Pengukuhan Pengurus DKM Al-Muhajiri, Periode 2022-2026. Perumahan Dephan Pondok Rajeg Asri. Kec. Cibinong, Kabupaten Bogor. Acara Pengukuhan dihadiri oleh Pengurus RW 011, Ketua RT dan Jajarannya, Ketua dan Pengurus Majelis Taklim RT.001-008 di Lingkungan RW 011.
Susunan Acara pengukuhan meliputi
Pembukaan
Pembacaan Ayat Suci Al-Quran
Sambutan Ketua Panitia Pemilihan Ketua  DKM Al-Muhajirin. Bapak Ibnu Muzakir
Prosesi Pelantikan Pengurus DKM Al-Muhajirin Periode 2022-2026. Dimulai dengan  pembacaan Surat Keputusan Pengurus DKM Al-Muhajirin Periode 2022-2026.  Oleh Sekretaris DMI Kecamatan Cibinong dan Pelantikan Pengurus DKM Al-Muhajirin Periode 2022-2026 oleh Ketua UmumDMI Kecamatan  Cibinong serta Foto bersama
Serah Terima Jabatan (Sertijab) Â Ketua DKM Periode 2018-2022 kepada Ketua DKM periode 2022-2026(ditandai dengan penandatangan Berita Acara Sertijab
Sambutan Ketua DKM Al-Muhajirin periode 2018-2022 Bapak H. Sunarto
Sambutan  Dewan Penasehat. Bapak Dr. H. Ibrahim Suaib