dan orang miskin dilarang sakit
aku
si penjahat yang selalu dianggap melanggar undang-undang
karena dikampungku undang-undang dibuat oleh penguasa dan pengusaha yang tak pernah merasakan lapar
aku
si udik penghuni kampung yang tak ber-lurah
tak ber-camat
tak ber-bupati/walikota
tak ber-gubernur
tak ber-menteri
tak ber-presiden
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!