Mohon tunggu...
M. Ali Amiruddin
M. Ali Amiruddin Mohon Tunggu... Guru - Guru SLB Negeri Metro, Ingin berbagi cerita setiap hari, terus berkarya dan bekerja, karena itu adalah ibadah.

Warga negara biasa yang selalu belajar menjadi pembelajar. Guru Penggerak Angkatan 8 Kota Metro. Tergerak, Bergerak dan Menggerakkan.

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Buku PKN Kls 3, Ketika Suku Jawa di Lampung Menjadi Raib

15 April 2014   16:59 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:39 159
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kesalahan tersebut menjadikan hati saya gundah, apakah memang itu benar-benar murni karena kesalahan data atau karena memang ada faktor lain yang saya tidak mengerti. Tentu saja karena perbedaan persepsi dan pemahaman saya, kadang ketika akan menyampaikan materi seringkali  bertentangan dengan fakta di lapangan.

Jika kesalahan karena kesalahan data, semestinya pemerintah selaku tim sensor buku nasional dapat memperbaiki sebelum buku tersebut terbit. Namun jika ternyata memang disengaja, saya tidak perlu banyak berkomentar. Karena ada faktor yang diluar pemahaman saya. Nah, kalau benar-benar disengaja berarti kesalahan tersebut sangat fatal.

Namun saya yakin bahwa penulis buku ini serta badan pengawasan perbukuan nasional memang menulis berdasarkan fakta yang "dianggap" benar. Karena fakta yang benar sampai saat ini Suku Jawa pun masih berkembang pesat. Tidak hanya di Lampung, karena di wilayah  lainpun demikian.

Saya berharap, status suku Jawa di rantau orang pun keberadaannya di akui karena mereka juga ikut membantu pembangunan nasional khususnya di Provinsi Lampung. Teruntuk Buku tersebut ditinjau ulang isinya, mengingat ada pengaburan esensi kependudukan di wilayah Indonesia.

Salam

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun