kutembangkan ayat-ayat suci berlinang air mata
semburat fasih mengalir relung-relung sukmawi
menggetarkan jiwa merogoh rongga batinku
jatungku berdetak kencang hati membeku
jatuh tersungkur dalam rinduMu
*****
Esokkah masih Ramadhanku
tak tersia-sia sebulan penuh waktu
terisi cawan-cawan madu dan susu
penghangat jiwa dan menyejuk kalbu
tembang-tembang cinta dan rindu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!