Mohon tunggu...
Majesty Victoria Jalu
Majesty Victoria Jalu Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Film

Belajar Komunikasi Nonverbal dari Film Mr Bean's Holiday (2007)? Simak Yuk!

7 November 2021   17:57 Diperbarui: 8 November 2021   10:55 1008
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Nah, itu dia beberapa adegan yang menunjukkan komunikasi nonverbal dalam film Mr. Bean's Holiday. Namun, masih terdapat beberapa adegan lainnya yang menunjukkan komunikasi nonverbal, terlebih lagi dalam film tersebut menceritakan mengenai Mr. Bean yang berasal dari Inggris pergi berlibur ke Prancis. Tentunya Mr. Bean menggunakan bahasa isyarat ketika berkomunikasi dengan tokoh yang diceritakan berasal dari Prancis. Jika Anda penasaran dengan komunikasi nonverbal lainnya, Anda bisa langsung saja menonton film Mr. Bean's Holiday (2007).

Namun, sebelum menutup artikel kali ini, saya ingin memberikan satu kutipan dari buku Samovar yaitu "Sometime one creates a dynamic impression by saying something, and sometime one creates as significant an impression by remaining silent." (The Dalai Lama) yang artinya terkadang seseorang menciptakan kesan bagi orang lain dengan mengatakan sesuatu, namun seseorang juga dapat menciptakan kesan yang baik hanya dengan tetap diam. Kutipan tersebut sesuai dengan tokoh Mr. Bean yang mampu memberikan kesan yang unik dan khas bagi penontonnya meskipun ia hanya menonjolkan komunikasi nonverbal dalam setiap penampilannya, seperti ekspresi, emosi, dan tingkah laku yang lucu. 

Daftar Pustaka:

Irma, Rafi Mia. (2016). Perilaku Komunikasi Komunitas Shinwa Cosplay Pekanbaru dalam Membentuk Kohesivitas Kelompok. JOM Fisip, 3(2), 7.

Samovar, L.A., Porter, R.E., McDaniel, E.R., & Roy, C.S. (2015). Communication Between Cultures. (9th edition). Boston: Cengage Learning.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun