Mohon tunggu...
Edi Sugianto
Edi Sugianto Mohon Tunggu... profesional -

Be Yourself ... WWW.NAQSDNA.COM

Selanjutnya

Tutup

Filsafat Pilihan

Ketika Manusia Menuhankan Bukan Tuhan

8 November 2014   22:19 Diperbarui: 17 Juni 2015   18:18 530
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Persepsi, sudut pandang, kebiasaan serta perilaku kita, dikendalikan oleh pikiran bawah sadar. Semuanya berlangsung dan bekerja secara otomatis..

Nah... Sudahkah itu semua menguntungkan anda..?
Bila benar... Tentu anda sekarang sudah hidup dengan baik serta sejahtera, tiada kurang suatu apa....

KHILAFAH
Islam menjadi Rahmatan Lil 'Alamin itu bila umat islam telah mampu menyempurnakan akhlaknya menjadi Umat Islam Yang ber-Akhlakul Karimah.... Dari sinilah sinar ke emasan Cahaya Islam akan mampu menyinari semesta alam.. Menyejukkan hati bagi siapapun yang memandang...

Umat Islam tidak bisa menjadi Rahmatan Lil 'alamin kalau masih ada sebagian umat Islam yang suka memaksakan kehendak untuk menguasai umat yang lain. Memaksakan berdirinya khilafah di atas masyarakat yang heterogen...

Ini namanya cita-cita yang gila karena dibutakan oleh nafsu. Nafsu untuk berkuasa. Dan tidak ada kedamaian serta tegaknya bendera Islam di atas Nafsu. Yang ada adalah kehancuran serta perpecahan.

Kaum yang memaksakan berdirinya Khilafah, tidak hanya akan memusuhi kaum Non Muslim, tetapi juga akan memusuhi dan membunuhi semua kelompok Islam yang tidak sehaluan.. Demi memperoleh sebuah kekuatan dan kekuasaan yang absolut agar semua kehendaknya terpenuhi.

Untuk menegakkan bendera Islam, tidaklah dengan mendirikan khilafah atau kerajaan Daulah Islamiyah. Tetapi dengan manjadi Umat Islam Yang Rahmatan Lil 'alamin karena mempunyai Akhlak yang karimah. Akhlak yang baik dan membaikkan orang lain serta alam semesta.

Rasulullah SAW dan para sahabat melakukan Jihad serta perang bukanlah untuk memaksakan agama, tetapi untuk menegakkan kebebasan beragama bagi umat manusia..

Lihatlah sejarah Islam, adakah nabi serta para sahabat yang memaksa kaum kafir serta kaum musyrik untuk memeluk agama Islam.. Tidak ada bukan..???

Perjuangan serta peperangan Nabi beserta semua sahabat, baik yang terjadi di zaman Nabi ataupun di zaman sesudah Nabi. Semuanya itu dilakukan agar Kaum Islam diberikan kebebasan untuk berdakwah dan beribadah. Dan bukan untuk memaksa pemeluk agama lain agar masuk Islam...

Lalu mengapa di zaman sekarang ada sekelompok orang yang mengaku sebagai pengikut Salaf hendak memaksa orang lain agar sehaluan dengan mereka... Bersikap keras dan bahkan membunuh kelompok Islam yang lain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun