Mohon tunggu...
Rizal SN
Rizal SN Mohon Tunggu... Mahasiswa - Jurnalis

Menjadi wartawan sejak 2015

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Bangun Jiwa Entrepreneur, LDII Banjarnegara Gelar Sarasehan Bisnis Pemanfaatan Media Sosial

2 April 2023   14:43 Diperbarui: 2 April 2023   14:48 273
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

BANJARNEGARA - Penggerak Pembina Generus (PPG) LDII Banjarnegara mengadakan sarasehan bisnis dan wirausaha yang diikuti sekitar 100 remaja LDII.

Kegiatan yang mengangkat tema "Menjadi Keluarga Cerdas dan Bijaksana melalui Pemanfaatan Media Sosial" itu diadakan di Masjid Luhur Sulton Aulia, Sokanandi, Banjarnegara, Sabtu (1/4/2023).

Acara yang diikuti peserta remaja LDII usia 15 tahun ke atas itu menghadirkan pemateri Adhista Family, atau keluarga Widhi Widayat dan istri Nisita Dwi Riyani. Keduanya dikaruniai 5 orang anak dan dikenal sebagai influencer dan content creator.

Merespons perkembangan teknologi

Ketua PPG LDII Banjarnegara Riyanto, S.Pd mengatakan, kegiatan tersebut diadakan untuk merespons perkembangan teknologi informasi yang berkembang sangat cepat.

Termasuk dengan adanya penetrasi media sosial yang banyak diakses masyarakat, termasuk remaja LDII.

Perkembangan tersebut tentunya membawa dampak yang positif dan negatif, tak terkecuali pengaruhnya dalam kehidupan berumah tangga.

"Acara ini bertujuan untuk memberikan pembelajaran mengenai entrepreneurship wirausaha lewat sosial media," kata Riyanto.

Selain itu, dengan kegiatan ini sebagai wadah dalam meningkatkan keakraban remaja LDII Banjarnegara usia 15 tahun ke atas.

Remaja LDII memiliki modal jadi wirausaha

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun