Dengan adanya pemberian edukasi ini diharapkan mahasiswa Universitas Negeri Malang bisa menerapkan dan juga menjadi pengingat diri bahwa pentingnya ketertiban dan kerapian dilingkungan kampus. Terutama dalam hal ketertiban dan kerapian berparkir. Bahkan dalam pendapat kelompok kami rambu rambu yang telah diberikan oleh pihak kampus dan bahkan sudah terpampang dengan jelas bahwa tempat tersebut dipergunakan untuk berparkir oleh siapa saja, namun tidak mungkin semua rambu rambu tersebut ada dibeberapa titik disetiap parkiran fakultas yang berada di Universitas Negeri Malang. Dan diharapkan adanya markitib project ini bisa memberikan manfaat kepada rekan rekan mahasiswa tentang pentingnya menerapkan ketertiban dan kerapian khususnya dalam hal berparkir. Agar menjadikan suatu lingkungan kampus yang nyaman, aman dalam proses pembelajaran.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H