Mohon tunggu...
Mahmudin Bm
Mahmudin Bm Mohon Tunggu... Freelancer - Ayah dari dua anak

Menulis, membaca, olahraga, MC dan mendongeng

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Semangat Pagi Neng Syifa

28 April 2023   08:45 Diperbarui: 28 April 2023   09:00 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ayam berkokok pertanda pagi

Kamu bangun segera mandi

Berwudhu dan bersujud Pada Illahi Rabbi

Baca juga: Ceriwisnya Syifa

Memohon kebaikan  tanda syukur diri

Imut wajahmu terbayang di pelupuk mataku

Cantik dan shalihah doaku untukmu

Manja dan ceria sikap dan sifatmu

Kamu harapan kami di penghujung doaku

Sepeda kesayangmu sudah terparkir indah di teras

Baca juga: Malam Ini

Kamu sudah rapi dan segera bergegas

Kita berdua berolahraga penuh semangat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun