Mohon tunggu...
Mahmudin Bm
Mahmudin Bm Mohon Tunggu... Freelancer - Ayah dari dua anak

Menulis, membaca, olahraga, MC dan mendongeng

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Pentingnya Edukasi Kesehatan Reproduksi bagi Remaja

1 Juli 2022   05:30 Diperbarui: 1 Juli 2022   05:36 390
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Kesehatan reproduksi adalah keadaan sehat baik fisik, psikis dan sosial yang berkaitan dengan sistem, fungsi dan proses reproduksi pada laki-laki dan perempuan agar dapat bertanggung jawab dalam menjaga dan memelihara organ produksi.

Adapun cara merawat organ reproduksi diantaranya:

1. Menggunakan celana dalam berbahan menyerap keringat.

2. Pakai handuk yang bersih, kering, tidak lembab dan tidak bau.

3. Pakaian dalam dan celana dalam diganti minimal dua kali sehari.

4. Bagi perempuan, ketika buang air kecil membersihkannya dari arah depan ke belakang agar kuman dari anus tidak ikut ke organ reproduksi.

5. Bagi laki-laki sebaiknya di sunat / di khitan, agar terhindar dari kanker penis dan kanker leher rahim pada istrinya.

6. Usahakan area organ intim selalu dalam keadaan kering dan tidak lembab.


PERAN ORANGTUA

Peran yang sangat penting dalam kehidupan remaja adalah orang tua. Kenapa? Sebab orangtua punya tanggung jawab besar terhadap anak-anaknya.

Peran orang tua perlu lebih intensif dalam menanamkan nilai moral yang baik pada anak remajanya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun