Mohon tunggu...
Mahidara Ratri
Mahidara Ratri Mohon Tunggu... Wiraswasta - Your words define who you are.

You are the author of your own life. LOVE YOURSELF

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

"Being a Creative Chef" dengan Makaroni

11 Agustus 2020   04:05 Diperbarui: 11 Agustus 2020   05:19 260
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mac' n' cheese

MamaGourmand
MamaGourmand

Mac' n Cheese ini sebenarnya hampir sama dengan macaroni schottel. Hanya saja kandungan keju nya lebih banyak danjenis kejunya juga berbeda. 

Jika macaroni schottel, keju hanya sebagai campuran sedikit dan topping saja, namun di mac'n ' cheese, keju yang digunakan adalah keju super lumer dan banyak, hingga bise menutup semua makaroni. Selain itu, mac' n' cheese ini lebih padat dan menggunakan pasta atau makaroni yang panjang atau fussili.

Pizza Macaroni

Hip Foodie Mom
Hip Foodie Mom

Pizza Macaroni bukan pizza yang sesungguhnya. Pizza macaroni ini dibuat dari macaroni, wortel,  dan telur. Macaroni yang sudah direbus diaduk bersama dengan telur yang sudah dikocok. 

Bumbui dengan garam dan kaldu bubuk. Masukkan wortel serut. Bisa ditambahkan sosis atau daging cincang. Lalu dadar telur dalam penggorengan. Bisa disajikan hangat sebagai menu sarapan bersaa dengan nasi hangat. Gampang kan..cuss bikin lah buat opsi sarapan.

Omellete Macaroni

Ibu dan balita
Ibu dan balita

Bahan dan cara pembuatan omellete macaroni hampir sama dengan pizza macaroni. Namun, pizza macaroni dibentuk lingkaran seperti pizza, tapi kalo omellete macaroni dibentuk seperti dadar gulung. Telur yang sudah dicampur dengan macaroni dan bahan lainnya, didadar di atas penggorangan, lalu digulung tebal seperti telur dadar gulung. Setelah itu potong potong memanjang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun