Mohon tunggu...
mahfudrif
mahfudrif Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa dan guru

"Sopo wonge seng lali Karo asale mongko bakal kesasar"

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Angkatan 60 kelompok 46 mengadakan Sosialisasi hidup sehat di SDN 1 Paninggaran

16 November 2024   19:56 Diperbarui: 16 November 2024   20:00 93
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosialisasi hidup sehat

Sosialisasi Pola Hidup Bersih dan Sehat

Sosialisasi pola hidup bersih dan sehat merupakan sebuah kegiatan program kerja yang di adakan oleh KKN angkatan 60 kelompok 46 Desa Paninggaran UIN K.H Abdurahman Wahid Pekalongan untuk mengajarkan anak-anak atau siswa siswi SDN 01 Desa Paninggaran tentang pentingnya pola hidup bersih dan Sehat. Dengan aktifitas-aktifitas sederhana yang dilakukan setiap hari. Seperti cuci tangan, membuang sampah pada tempatnya dan minum air putih yang cukup. Pelaksanaan sosialisasi tersebut dilaksanakan di SDN 01 Desa Paninggaran.

Bertepatan pada tanggal Selasa,12 November 2024. Kegiatan tersebut dimulai dari jam 07.00-09.30. Untuk peserta sosialisasi di ikuti oleh murid kelas 1,2 dan 3 SDN 01 Desa Paninggaran. Yang terdiri dari 150 siswa.

Sosialisasi hidup sehat
Sosialisasi hidup sehat

Kegiatan tersebut di laksanakan dengan sistem outdoor dan indoor. Untuk pembagianya di bagi kedalam tiga kelas sosialisasi. Kelas satu di isi oleh 4 mahasiswa KKN. Kelas 2 di isi oleh 4 mahasiswa KKN. Dan kelas 3 di isi oleh 3 mahasiswa KKN. Pemaparan materi di laksanakan di dalam kelas kemudian untuk praktik cuci tangan dilaksanakan di luar kelas. Kemudian dilanjutkan dengan kegiatan sosialisasi berupa pemaparan materi yang di isi oleh temen - teman KKN angkatan 60 kelompok 46 Desa Paninggaran UIN K.H Abdurahman Wahid Pekalongan. Materi tersebut berisikan 8 prilaku hidup sehat di sekolah yang dapat di terapkan yakni : 

1. Cuci tangan. 

2. Memakai toilet yang bersih.

3. Berantas jentik" di tempat penampungan air.

4. Membuang sampah pada tempatnya. 

5. Tidak merokok dan menghindari asap rokok.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun