Pematerian kemudian dilanjutkan oleh Sopia dan Rachel, yang membahas tentang upaya pencegahan segala bentuk kekerasan terhadap perempuan dan anak perempuan. Setelah itu diadakan sesi tanya jawab, pembagian dooprize, penyerahan sertifikat kepada pemateri, dokumentasi dan penutupan.
Harapannya dengan adanya sosialisasi ini, dapat menjadi bekal untuk siswi SMPN 5 tarogong Kidul dalam merencanakan kehidupan berkeluarga dimasa yang akan datang.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!